Thursday, 24 December 2009

Langkah Baru

Assalamu'alaikum Wr. Wb
Innalhamdalillah..
Apa kabar kawan-kawan Immawan-immawati semua. Seiring dengan kepengurusan baru Pimpinan Cabang Ikatan Mahasisawa Muhammadiyah Kota Semarang periode 2009/2010, oleh karena hal tersebut kami merintis diluncurkanya situs resmi menggunakan blog ini, sekaligus sebagai pengganti dari situs resmi kepemimpinan sebelumnya.
Ini adalah blog wadah informasi dan pengembangan PC IMM Kota Semarang, isi yang ada didalamnya adalah kegiatan-kegiatan yang kami lakukan.
Besar ucapan terima kasih kami terhadap apresiasi yang disampaikan, kritik dan saran yang membangun demi terwujudnya Pimpinan Cabang yang semakin baik dan amanah.
Yang terakhir, semoga dapat menjadi pelayan terbaik Allah SWT.
Fasatabiqul Khoirot, Abadi Perjuangan!!
Wassalamu'alaikum Wr. Wb

No comments:

Post a Comment

Sampaikan Salam Anda